KISI KISI Manajemen Pertunjukan Kurikulum : 2013
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Mata Pelajaran : Manajemen Pertunjukan Kurikulum : 2013
Level Kognitif | Lingkup Materi | ||
Pengelolaan Gedung | Pengelolaan panggung | Produksi Seni Pertunjukan | |
Pengetahuan dan pemahaman - Memberi contoh - Mendeskripsikan - Menjelaskan | Siswa mampu : • Memberi contoh ruang lingkup tugas pengelola gedung (house manager) seni pertunjukan • Mendeskripsikan ruang lingkup tugas pengelola gedung (house manager) seni pertunjukan | Siswa mampu menjelaskan: • perencanaan pengelolaan panggung (stage managing) pada produksi seni pertunjukan • ruang lingkup tugas pengelola panggung (stage manager) seni pertunjukan | Siswa mampu menjelaskan: • konsep pemasaran • konsep pelaksanaan produksi pertunjukan |
Aplikasi - menerapkan | Siswa mampu menerapkan: • perencanaan pengelolaan gedung (house managing) pada produksi seni pertunjukan • ruang lingkup tugas pengelola gedung (house manager) seni pertunjukan | Siswa mampu menerapkan: • perencanaan pengelolaan panggung (stage managing) pada produksi seni pertunjukan • mekanisme kerja dan komunikasi pengelolaan panggung seni pertunjukan | Siswa mampu menerapkan: • perencanaan kerja produksi seni pertunjukan • konsep pelaksanaan produksi pertunjukan |
Penalaran dan Logika - menganalisis | Siswa mampu menganalisis mekanisme kerja dan komunikasi dalam pengelolaan gedung | Siswa mampu menganalisis mekanisme kerja dan komunikasi pengelolaan panggung seni pertunjukan | Siswa mampu menganalisis hasil kerja produksi pertunjukan |
Belum ada Komentar untuk "KISI KISI Manajemen Pertunjukan Kurikulum : 2013"
Posting Komentar